Berita888 - Ketika seseorang yang mereka cintai,kebanyakan orang akan mewujudkan dalam berbagai cara yang biasa-biasa saja maupun yang unik. Salah satu seniman Spanyol mewujudkannya selangkah lebih maju dengan membuat jahitan wajah keluarga,teman dan pacar ke telapak tangannya. Seniman yang bernama David Cata,21, menggunakan telapak tangannya sebagai kanvas untuk proyek yang bernama "Overexposed Emotions" yang menggambarkan beberapa anggota keluarganya,termasuk pacarnya.
Desain wajah kakek David Cata
Desain wajah Bibi David,Memakan waktu hingga empat jam untuk menghasilkannya
David harus memastikan bahwa hanya lapisan kulit atasnya saja yang terkena. Gambar ini adalah Saudaranya.
Sejauh ini David telah membuat sekitar 20 karya seni yang menampilkan anggota keluarganya,termasuk Saudaranya pada foto ini Javier.
Gambar ini merupakan teman David bernama Vero yang merupakan karya yang terumit yang dijahit ditangannya.
David berharap untuk mengesankan gurunya dan mendapatkan nilai bagus dengan gambar ini :D
Foto jahitan ini adalah saudara David yang bernama Viky.
David juga membuat jahitan wajah sahabat baiknya yang bernama Daud Carlos.
Gambar ini merupakan Bibi David dan dibuatkan kacamata.
Tamara,Pacar David,yang diciptakan dengan penuh cinta mengguankan jarum dan benang :)
David mengatakan bahwa tidak ada rasa sakit,seperti membuat gambar ayahnya.
David kurang menyukai rambut panjang neneknya,makanya dia membuat neneknya berambut pendek.
Dua puluh gambar sejauh ini telah dibuat,david menegaskan ia tidak akan membuatnya lagi.
Setelah menyelesaikan setiap gambar jahitan ditangannya, David mengeluarkan jahitannya kembali sebelum memulai membuat jahitan berikutnya.
Bekas luka jahitan gambar ditangannya ini permanen.
" Setiap wajah yang kujahit itu mengingatkan kembali dari mana kita semua berasal , " kata David . " Dengan menjahit pada telapak tanganku , aku telah meninggalkan jejak mereka dalam hidupku . Kehidupan mereka ambil bahagian dalam diriku sehingga rasa sakit tidak terlalu penting . "
Proses pembuatannya dilihat melalui video :